Laman

Rabu, 19 September 2012

ASAS DAN FALSAFAH PENDIDIKAN JASMANI

Makalah 
ASAS DAN FALSAFAH PENDIDIKAN JASMANI DISUSUN OLEH : 
Pertama-tama penyusun mengucapkan puji dan syukur kehadirat Allah Swt, Karena hanya dengan bimbingannya dan petungjuk-Nya dapat diselesaikannya penulisan makalah dengan judul azas dan falsafah pendidikan jasmani. Shalawat dan salam kepada baginda Nabi Muhammad SAW, beserta keluarga dan orang- orang yang mengikuti jejak beliau sampai akhir zaman. Dalam penyusunan makalah ini tentunya penyusun tidak sanggup menyelesaikan sendiri tanpa bantuan pihak lain . Oleh karena itu penulis menghaturkan ucapan terimah kasih dan penghargaan yang setinggi- tingginnya terutama kepada Orang tua kami yang setia membimbing kami dalam penulisan makalah ini. Akhirnya dengan penuh kesadaran bahwasanya makalah ini masih terdapat kesalahan dan kekhilafan. Namun demikian, penulis berharap dengan adanya makalah ini sekurang- kurangnya dapat memberikan sumbangsih pemikiran dalam upaya mengetahui dan memahami Azas dan Falsafah Pendidikan Jasmani. Makassar, 28 Juni 2010 Penyusun 
 BAB I PENDAHULUAN